Apa itu Agen? Simak Kelebihan dan Kekurangannya untuk Bisnis Anda
Ada banyak cara untuk menjual produk bisnis Anda kepada pelanggan. Pertama, Anda bisa menjualnya langsung kepada pelanggan akhir, kedua, Anda bisa menggunakan jasa pihak ketiga untuk melakukannya. Adapun pihak ketiga yang dimaksud disini bisa berupa distributor, agen, hingga reseller, dan dropshipper. Dalam artikel kali ini, penulis akan fokus membahas mengenai salah satu pihak ketiga tersebut, […]
Contoh Laporan Penjualan Harian dan Cara Menyusunnya
Jika ingin bisnis Anda maju, tentu Anda harus mengetahui barang dan jasa apa yang dibutuhkan oleh konsumen. Salah satu cara untuk mengetahui hal tersebut adalah dengan membuat laporan penjualan harian (daily sales report). Apa itu laporan penjualan harian, dan bagaimana cara menyusunnya? Yuk simak uraian selengkapnya di uraian berikut ini! Pengertian Laporan Penjualan Harian Laporan […]
10 Contoh Kalimat Promosi Jualan yang Asik untuk Meningkatkan Penjualan
Susu bendera coklat, nikmat.. Hingga tetes terakhir.. Susu saya susu bendera.. Anak-anak yang lahir pada era 1990-an tentu akrab dengan lirik lagu di atas. Dinyanyikan dengan melodi dan menggunakan musik yang mudah diingat, kalimat promosi dari sebuah brand susu di atas terus terngiang-ngiang di telinga. Hal ini membuktikan bahwa pemilihan kata yang tepat memiliki kekuatan […]
Mengenal Whatsapp Business Directory dan Manfaatnya Bagi Bisnis
Pada tahun 2020, tercatat 175 juta orang di dunia menggunakan WhatsApp untuk membeli sesuatu. Inilah mengapa, platform ini sangat cocok digunakan untuk memperluas pangsa pasar bisnis online. Sebagai aplikasi perpesanan terkemuka di dunia, tentu WhatsApp dan Meta akan memanfaatkan perkembangan ini dengan terus berinovasi. Whatsapp Business Directory adalah hasil inovasi terbaru dari perusahaan ini. Setelah […]
Cara Membuat Iklan di Facebook Ads agar Murah dan Efektif
Tidak dapat dipungkiri bahwasanya Facebook merupakan salah satu platform media sosial terbesar di dunia. Aplikasi ini memiliki jumlah pengguna aktif sebesar 2,95 miliar orang di seluruh dunia (Katadata) dan 178 juta di Indonesia (Data Indonesia). Dengan jumlah pengguna sebesar itu, tentu memasarkan produk di Facebook terdengar menggiurkan. Ada beberapa cara dalam memanfaatkan platform ini untuk […]
20 Contoh Pesan Otomatis Whatsapp Bisnis Untuk Berbagai Keperluan
Tahukah Anda, jika menunggu balasan dari admin toko online itu terkadang menjadi hal yang menyebalkan bagi pelanggan? Apalagi jika pelanggan tersebut benar-benar membutuhkan barang dan jasa yang dijual toko tersebut. Bahkan bagi beberapa pelanggan, keterlambatan menjawab pertanyaan (khususnya di jam buka) dapat menjadi “lampu merah” untuk tidak membeli barang dan jasa di toko itu lagi. […]
Cara Pasang Iklan di Instagram Ads yang Efektif dan Efisien
Tidak dapat dipungkiri bahwasanya Instagram adalah salah satu aplikasi media sosial paling populer di Indonesia. Dengan jumlah pengguna lebih dari 97,3 juta per Oktober 2022 (Data Indonesia), tidak heran jika berpromosi di aplikasi yang satu ini terlihat menjanjikan. Apalagi jika target konsumen Anda adalah individu berusia 18-34 tahun dan berjenis kelamin perempuan. Sebab, mayoritas pengguna […]
Cara Jualan di Marketplace Facebook agar Laris & Untung
Dulu, mempromosikan usaha Anda hanya bisa menggunakan baliho, koran atau beriklan di televisi. Namun seiring perkembangan teknologi, kini Anda bisa beriklan dengan berbagai macam cara, salah satunya adalah menggunakan Facebook Marketplace. Pengertian Facebook Marketplace Facebook Marketplace adalah platform jual beli online yang disediakan oleh Meta. Di platform ini, pengguna bisa mencari barang yang diinginkan sekaligus […]
5 Contoh Strategi Promosi Online Yang Kreatif Dan Menarik
Pemasaran digital saat ini menjadi suatu keharusan bagi pebisnis yang ingin produknya laku. Metode pemasaran digital ini sangat variatif tergantung dengan kanal digital yang akan digunakan. Sederhananya, pemasaran digital melalui website tentu memiliki strategi yang berbeda dengan strategi pemasaran melalui media sosial atau YouTube. Sebagai tambahan inspirasi Anda, berikut ini 5 contoh strategi promosi online […]
Cara Memperluas Pangsa Pasar Bisnis Online
Masyarakat adalah satu kesatuan sosial yang kompleks karena terdiri jutaan atau bahkan ratusan juta individu yang memiliki karakteristik yang berbeda. Maka dari itu tidak heran jika dua produk dengan kegunaan sama bisa dikonsumsi oleh dua target konsumen dengan kualifikasi yang berbeda. Misalnya, Samsung Galaxy A series dengan Samsung Galaxy Z. Meskipun sama-sama merupakan smartphone yang […]