E-commerce: Pengertian, Cara Kerja dan Perbedaannya dengan Marketplace

e-commerce

Anda tentu sering mendengar istilah e-commerce dan marketplace dalam bisnis melalui internet. Ya, kedua istilah ini memang cukup familiar karena berhubungan langsung dengan transaksi jual-beli.  Kebanyakan orang berpikir bahwa kedua istilah ini memiliki arti yang sama, padahal keduanya berbeda bahkan dari arti kata yang digunakan. Nah, supaya lebih jelas berikut pembahasan mengenai e-commerce, cara kerja […]

Repeat Order: Pengertian dan Tips Mendapatkannya Agar Penjualan Meningkat

Konsumen

Menjalankan usaha tentu bukanlah sesuatu yang mudah, apalagi jika Anda sedang dalam tahap merintis akan banyak masalah yang Anda temukan. Meski demikian, berbagai permasalahan yang ada seharusnya tidak menggoyahkan Anda untuk tetap menjalankan bisnis Anda. Justru menjadi motivasi agar segera mendapatkan solusi dan membawa bisnis berkembang. Salah satu tanda bahwa bisnis Anda mulai mendapatkan kepercayaan […]

Sales Canvasser: Pengertian, Fungsi dan Tugasnya

sales-canvasser

Ada berbagai macam cara yang bisa dilakukan perusahaan untuk menjual produk dan jasanya. Salah satunya adalah menggunakan teknik canvassing. Canvassing adalah kegiatan penawaran produk secara langsung dengan target konsumen. Oleh karena itu, makna dari apa itu canvasser adalah orang-orang yang melakukan penjualan dengan teknik canvassing.  Biasanya, antara sales canvasser dan konsumen tidak ada janji pertemuan […]

Apa itu Agen? Simak Kelebihan dan Kekurangannya untuk Bisnis Anda

Rapat bersama

Ada banyak cara untuk menjual produk bisnis Anda kepada pelanggan. Pertama, Anda bisa menjualnya langsung kepada pelanggan akhir, kedua, Anda bisa menggunakan jasa pihak ketiga untuk melakukannya. Adapun pihak ketiga yang dimaksud disini bisa berupa distributor, agen, hingga reseller, dan dropshipper.  Dalam artikel kali ini, penulis akan fokus membahas mengenai salah satu pihak ketiga tersebut, […]

Apa Itu Merchant? Pengertian, Cara Kerja dan Keuntungannya untuk Bisnis

seller online sedang menulis

Ketika Anda berbelanja di sebuah toko secara online biasanya toko penjual tersebut akan disebut merchant. Lalu, bagaimana dengan toko offline? Apakah bisa tetap disebut sebagai merchant juga? Jawabannya adalah toko offline tetap disebut merchant karena yang membedakan antara keduanya ada sistem yang digunakan. Jenis toko ini biasanya bekerja sama dengan lembaga keuangan atau penyelenggara sistem […]

10 Contoh Balasan Ulasan Pembeli untuk Review Negatif dan Positif

online seller perempuan sedang melihat tablet sambil menelepon

Ketika menjalankan sebuah usaha seperti jualan, pasti memperoleh ulasan atau review pembeli terkait produk. Ulasan tersebut bisa berupa komentar negatif maupun positif tergantung tingkat kepuasan pembeli terhadap barang yang diperolehnya. Sebagai penjual, Anda harus memiliki kesabaran sekaligus kesigapan dalam membalas review dari pembeli. Oleh karena itu, yuk simak contoh balasan ulasan pembeli secara positif maupun […]

7 Contoh Komplain Pelanggan dan Cara Mengatasinya

pelanggan perempuan komplain untuk makanannya ke pelayan

Saat menjalankan usaha, komplain dari pelanggan bisa saja hadir karena terdapat keteledoran dan miskomunikasi, atau bisa saja karena kualitas produk. Jadi konsumen mengeluhkan masalah yang ditemuinya dalam produk Anda. Jika masalah tersebut dibiarkan terjadi berulang-ulang, maka bisa berdampak buruk terhadap loyalitas konsumen. Inilah mengapa, komplain pelanggan harus segera diatasi agar tidak menimbulkan masalah lebih lanjut. […]

Cara Mengatasi Akun Toko Online yang Kena Hack

hacker di depan dua komputer

Kegiatan belanja semakin dipermudah dengan kecanggihan teknologi, salah satunya berupa aplikasi toko online. Namun, tahukah Anda bahwa toko online rentan sekali terkena hack apabila tingkat keamanannya lemah? Ini sangat berbahaya, sebab dapat berdampak pada pencurian sekaligus penyalahgunaan data nantinya. Jika Anda sedang maupun baru membangun bisnis online, penting untuk mengetahui bagaimana cara mengatasi akun toko […]

Contoh Logo Toko Online dan Cara Membuatnya

Logo Produk1

Membuat logo sendiri untuk toko memang tidak mudah, sebab tampilannya harus terlihat menjual dan simple. Artinya, tidak perlu memuat terlalu banyak tulisan dan gambar. Contoh logo toko online yang banyak tersebar di internet, dapat dijadikan inspirasi jika ingin membuatnya untuk online shop Anda. Bagi pemula yang baru merambah dunia bisnis online, logo sangat penting karena […]

Cara Mencari Reseller Berkualitas untuk Bisnis Anda

buy and sell

Ketika ingin mengembangkan bisnis supaya lebih dikenal banyak orang, salah satu cara yang bisa dilakukan adalah dengan mencari reseller. Sebab, keberadaan reseller lebih membantu sebuah usaha atau brand dalam memasarkan produknya ke lebih banyak orang agar lebih banyak dikenal. Sistem kerja reseller adalah membeli barang dari produsen kemudian dijual ke konsumen. Bukan dibayar dengan gaji, […]